Agen Bus Harapan Jaya

Pengertian dan Cara Daftar Agen Harapan Jaya

Donabisnis.com – Agen bus Harapan Jaya. Di masa mudik lebaran, banyak masyarakat yang pulang ke kampung halaman menggunakan angkutan umum salah satunya adalah bus Harpaan Jaya.

Tidak hanya itu, di waktu lainnya juga banyak penumpang yang bepergian antarkota antarprovinsi menggunakan bus yang satu ini. Sehingga, pelanggannya sudah dipastikan banyak dan tersebar.

Anda pun bisa memanfaatkan peluang ini untuk menjadi agen bus Harapan Jaya. Bagaimana caranya? Bagi yang belum tahu di sini kami akan menjelaskannya kepada Anda secara lengkap, silahkan disimak.

Pengertian Agen Bus Harapan Jaya

Agen Bus Harapan Jaya adalah agen yang ditugaskan untuk melayani pembelian tiket penumpang bus antarkota dan antarprovinsi, maupun pengiriman barang kargo. Sehingga, agen harus memiliki kemampuan mengoperasikan smartphone dengan baik.

Bus Harapan Jaya juga menawarkan berbagai jenis transportasi, seperti bus malam, bus pariwisata, dan bus Surabaya. Selain itu khusus untuk pengiriman barang mereka menggunakan truk dengan model HJeX yang muat sangat banyak karena berukuran besar.

Model Bus yang Ditawarkan

Berikut masing-masing model bus yang ditawarkan, seabgai agen tentu saja Anda harus paham informasi penting yang satu ini.

๐Ÿ”ฅ Trending:   Cara Daftar Ojesy

1. Bus Malam

Bus Malam PT. Harapan Jaya Prima berangkat pada siang dan sore hari serta beroperasi sepanjang malam di perjalanan. Semua armada Bus Malam menggunakan bus besar dengan Long Chassis. Melayani perjalanan Blitar-Cikarang-Jabodetabek-Merak-Lampung melalui jalur utara dan selatan. Untuk informasi & pemesanan tiket dapat menghubungi Kantor/Perwakilan/Agen tiket bus malam PT. Harapan Jaya Prima.

Jadwal keberangkatan Bus Malam mulai jam 11.00 s/d 20.00 WIB tergantung dari daerah keberangkatan dan tujuan yang akan dituju. Untuk informasi lebih lanjut dapat langsung menghubungi Kantor/Perwakilan/Agen terdekat di kota Anda.

2. Bus Pariwisata

PT. Harapan Jaya Prima memiliki Bus Pariwisata yang selalu melakukan inovasi dari tahun ke tahun. Ada banyak pilihan Bus Pariwisata yang kami sediakan untuk memenuhi kebutuhan dan selera Anda. Lingkup wilayah pariwisata yang dapat kami layani adalah Sumatera-Jawa-Bali-Lombok. Untuk informasi lebih lanjut dapat menghubungi contact pariwisata PT. Harapan Jaya Prima.

3. Bus Surabaya

Bus PT. Harapan Jaya Prima untuk trayek Trenggalek-Tulungagung-Surabaya pp. beroperasi 24 jam melalui jalur Kertosono maupun Pare. Untuk jurusan ini, PT. Harapan Jaya menyediakan 2 kelas bus : Bus Patas dan Bus Ekonomi (bumel). Untuk informasi lebih lanjut dapat menghubungi contact Bus Surabaya PT. Harapan Jaya Prima.

4. Truk HJeX

HJeX adalah singkatan dari Harapan Jaya Ekspress , HJeX merupakan anak perusahaan dari PT. Harapan Jaya Prima yang bergerak dibidang Jasa Pengiriman Barang yang bertempat di Tulungagung.

๐Ÿ”ฅ Trending:   Cara Daftar Go Glam

Melayani pengiriman barang, dokumen dan sepeda motor dengan rute atau tujuan BLITAR, TRENGGALEK, TULUNGAGUNG, KEDIRI, NGANJUK, PONOROGO, MADIUN, NGAWI, SOLO – KENDAL ( SEMARANG ) <-> YOGYAKARTA โ€“ MAGELANG โ€“ CIJABODETABEK โ€“ BANDUNG – MERAK – LAMPUNG โ€“ PALEMBANG.

Layanan pengiriman paket dari dan tujuan:

PAKET JARAK DEKAT, PT. Harapan Jaya Prima menyediakan pengiriman barang dan dokumen jarak dekat dengan estimasi pengiriman :

PAKET 3 JAM SAMPAI, Jasa pengiriman paket jarak dekat PT. HARAPAN JAYA PRIMA juga melayani paket 3 jam sampai, wilayah CIJABODETABEK dst, dengan rute atau tujuan CIKARANG-BEKASI-PASAR REBO-CIPUTAT-CILEDUG-BOGOR-TANGERANG-MERAK.

PAKET 5 JAM SAMPAI, Jasa pengiriman paket jarak dekat PT. HARAPAN JAYA PRIMA juga melayani paket antar sampai tujuan, dengan rute atau tujuan BLITAR-TRENGGALEK-TULUNGAGUNG-KEDIRI <-> KERTOSONO – JOMBANG-SURABAYA.

PAKET JARAK JAUH, PT. Harapan Jaya Prima menyediakan pengiriman barang dan dokumen jarak jauh dengan estimasi pengiriman hanya 1 hari sampai, dengan rute atau tujuan BLITAR, TRENGGALEK, TULUNGAGUNG, KEDIRI, NGANJUK, PONOROGO, MADIUN, NGAWI, SOLO – KENDAL ( SEMARANG ) <-> YOGYAKARTA โ€“ MAGELANG โ€“ CIJABODETABEK โ€“ BANDUNG – MERAK – LAMPUNG โ€“ PALEMBANG.

Syarat dan Cara Mendaftar

Untuk menjadi agen, masih belum ada informasi tertulis resmi lebih lengkap mengenai syarat, ketentuan, dan prosedur pendaftarannya. Sehingga, Anda bisa langsung mengunjungi kantornya atau menghubungi lewat nomor telepon.

  • Alamat: JL. Mayor Sujadi 23A, Jepun, Tulungagung, Jawa Timur
  • No Telepon: (0355) 321620, 321624, 327575
  • Email: ptharapanjayaprima@gmail.com
  • Website: busharapanjaya.com
๐Ÿ”ฅ Trending:   Peluang Usaha Bandung

Akhir Kata

Sampai di sini terlebih dahulu perjumpaan kita, selesai sudah pembahasan mengenai cara mendaftar agen bus harapan jaya. Silahkan kunjungi juga website resminya untuk memperoleh informasi pendaftaran agen baru.

Baca: